Minggu, 10 Februari 2013

Cara Membuat Akun Tumblr

Setelah di post sebelumnya saya membahas tentang Jejaring Sosial : Tumblr, kali ini saya akan menjelaskan Cara Membuat Akun Tumblr.

1. Langkah pertama, ketik www.tumblr.com untuk memasuki website Tumblr.

2. Setelah muncul tampilan Tumblr seperti dibawah, klik Sign Up.



 3. Masukkan email, password, dan username. Kolom username gunanya untuk nama URL Tumblryang akan anda gunakan nanti. (ketik username tanpa .tumblr.com)



 4. Masukkan umur anda pada kolom "How Old are You" dan centang Terms of Service nya.

5. Lalu masukkan kode Captcha untuk verifikasi, dan klik Done.

6. Ini adalah tampilan Dashboard Tumblr anda beserta keterangannya. Kotak pertama untuk membuat post, dan kotak kedua adalah tampilan semua post orang-orang yang anda follow.

 7. Sebelum anda mulai bermain dengan Tumblr, buka email anda. Buka pemberitahuan dari Tumblr.

 8. Klik "Verify email address".


 9. Anda akan dialihkan pada tampilan berikut. Ini berarti verifikasi Tumblr anda sukses. Klik "Go to Tumblr."

 10. Tumblr anda sudah bisa digunakan. Untuk mengatur ulang Akun anda, klik Pengaturan pada Icon diatas.

Membuat Akun Tumblr sangatlah mudah. Untuk menghias Tumblr kita dapat menggunakan tema yang sudah tersedia atau mencari tema yang lain di Google. Selamat mencoba

sumber: www.thatsunflower.com

5 komentar:

  1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  2. bikinnya gampang bro, tapi kalo di modif bisa kaya blogger ga bro?? makasih nh sebelumnya buat info nya bro

    BalasHapus
  3. http://toko-greenworld.com/obat-tradisional-benjolan-di-selangkangan/

    BalasHapus
  4. aku mau nanya, kok akun tumblr saya ngak bisa login.

    BalasHapus